berita-kriminal
-
dero.desa.id - Kebutuhan akan papan merupakan salah satu kebutuhan primer, yang relatif dari tahun ke tahun makin sulit didapatkan, sehingga menurut hasil survei pada tahun 2021 menunjukkan bahwa alasan milenial belum memiliki rumah karena terhalang finansial sebesar 63,1 persen.
Menjawab tantangan tersebut, dilangsungkan pengukuhan pengurus DPD APERSI (Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman Seluruh Indonesia) Jawa Timur masa bakti 2022 – 2026 yang bertempat di Pendopo Wedya Graha pada Senin (05/12/2022).
Makhrus Sholeh, Ketua DPD APERSI ...
-
Dero.Desa.Id - Setelah berlangsung selama 3 hari di Gedung Olah Raga (GOR) Ngawi, akhirnya Kejuaraan Pencak Silat Bupati Cup IX Ngawi tahun 2022 resmi ditutup pada Minggu (27/11/2022) malam.
Acara penutupan berlangsung secara khidmat dilanjutkan dengan pengumuman pemenang, serta penyerahan medali bagi para atlet yang berprestasi.
“Kami ucapkan selamat kepada para peserta yang memperoleh juara, dan bagi yang belum memperoleh juara jangan berkecil hati tetap semangat untuk meraih yang terbaik di event selanjutnya,” kata Bupati Ngawi Ony Anwar ...
-
Dero.Desa.Id - NGAWI, Ribuan masyarakat hadir dalam perhelatan Mas Bupati Mantu di pendopo Wedya Graha Kabupaten Ngawi minggu (27/11/22). Kehadiran mereka rata-rata karena penasaran terhadap 135 pasangan pengantin yang dinikahkan Pemerintah Kabupaten Ngawi secara gratis beberapa waktu lalu. Dari jumlah peserta pasangan pengantin yang terlibat kali ini merupakan Warga Kabupaten Ngawi yang sebelumnya tidak memiliki legalitas secara negara.
Perhelatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah Kabupaten Ngawi menertibkan administrasi kependudukan ...
-
DERO.DESA.ID - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Ngawi merilis data penerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) Desa bulan Oktober atau bulan kesepuluh tahun 2021.
Hal itu mendasar surat DPMD Kabupaten Ngawi Nomor 140/11.2169/404.112/2021 perihal penyaluran BLT Desa bulan Kesebelas Tahun Anggaran 2021.
Dalam surat itu disebutkan, 7.108 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dari 213 desa di wilayah Kabupaten Ngawi akan menerima bantuan yang bersumber dari Dana Desa tersebut. Penyaluran dijadwalkan berlangsung 15 – 19 November 2021.
Untuk ...
-
Dero.desa.id - Pemerintah Kabupaten Ngawi menggelar upacara peringatan hari Sumpah Pemuda ke-93 tahun dengan tema Bersatu, Bangkit dan Tumbuh pada Kamis (28/10/2021) di Monumen Suryo.
Seperti yang di lansir laman resmi berita online JatimTimes, Bupati Ngawi Ony Anwar Harsono usai memimpin upacara menegaskan upacara Sumpah Pemuda yang digelar di Monumen Suryo juga sebagai bentuk promosi tempat wisata di tengah pandemi Covid-19. Dengan tetap menerapkan protokol kesehatan dengan ketat.
"Kegiatan pariwisata di Monumen Suryo kedepan bisa menggeliat ...